Sebagai programamer pemula kita diharuskan untuk mempelajari algorirma yang dimana bertujuan untuk melakukan pemecahana dalam suatu masalah. rasanya sanagat tidak lengkap jika mempelajari ilmu porgramming tanpa mempelajari algoritma. karena algoritma adalah pondasi penting untuk mempelajari ilmu programming.
Mulai mempelajari sintaks dasar seperti (if, elseif, switch, for, while, do while, dll.) meang tidak diwajibkan. namun ini sanagat bermanfaat ketika kita menemukan sebuah algoritma yang cukup dapat menguruas otak. sebagai contoh misalnya kita ingin membuat sebuah pondasi segitiga secara dinamis dengan bermacam bentuk perataan kiri, kanan, atas, bawah dan tengah. dengan algoritma seperti ini kita dapat membuat nya menjadi sanagt mudah. mungkin bagi seorang programmer pemula dan orang awam mungkin mereka akan bingung bagai mana cara untuk memecahkan algoritma ini, apalagi dengan mengimplementasikan program tersebut kedalam kompuer.
Baik dengan algoritma tersebut mari kita membaut sebuah program sederhan menggunakan python, langkah nya cukup mudah dan jangan lupa kalian harus install python terlebuh dahulu ya, saya di sini menggunakan vscode jika kalian belum menginstall nya silahkan Lihat Disini
1. Untuk langkah awal kita akan mencoba membuat segitiga dengan perataan kiri bawah :
string = ""
bar = 1
x = int(input("Masukkan angka :"))
# Looping Baris
while bar <= x:
kol = bar
# Looping Kolom
while kol > 0:
string = string + " * "
kol = kol - 1
string = string + "\n"
bar = bar + 1
print (string)
untuk file nya disini saya berikan nama Segitiga_01.py, untuk menjalankan nya jangan lupa simpan file terlebih dahulu kedalam sebuah folder lalu jalankan, maka tampilannya akan seperti dibawah ini.
2. Untuk selanjaut nya kita buat file baru dengan nama Segitiga_02.py kali ini kita akan coba buat perataan kiri atas.
string = ""
bar = int(input("Masukkan angka :"))
#Looping Baris
while bar >= 0:
kol = bar
# Looping Kolom
while kol > 0:
string = string + " * "
kol = kol - 1
string = string + "\n"
bar = bar - 1
print (string)
maka tampilannya setelah dijalankan akan seperti dibawah ini.
3. Kita buat file lagi dengan nama segitiga_03.py kali ini kita akan mencoba segitiga perataan kanan bawah.
string = ""
x = int(input("Masukkan angka :"))
bar = x
# Looping Baris
while bar >= 0:
# Looping Kolom Spasi Kosong
kol = bar
while kol > 0:
string = string + " "
kol = kol - 1
# Looping Kolom Bintang
kanan = 1
while kanan < (x - (bar-1)):
string = string + " * "
kanan = kanan + 1
string = string + "\n"
bar = bar - 1
print (string)
maka output yang akan dihasilkan nya seperti dibawah ini.
4. Membuat Segitiga Rata Kanan Atas
string = ""
bar = 1
x = int(input("Masukkan angka :"))
# Looping Baris
while bar <= x:
# Looping Kolom Spasi Kosong
kol = bar
while kol > 1:
string = string + " "
kol = kol - 1
# Looping Kolom Bintang
kanan = 0
while kanan <= (x - bar):
string = string + " * "
kanan = kanan + 1
string = string + "\n"
bar = bar + 1
print (string)
Maka Output yang akan di Tampilkan
5. Selanjutnya Segitiga Rata tengah Bawah
string = ""
x = int(input("Masukkan angka :"))
bar = x
# Looping Baris
while bar >= 0:
# Looping Kolom Spasi Kosong
kol = bar
while kol > 0:
string = string + " "
kol = kol - 1
# Looping Kolom Bintang Sisi Kiri
kiri = 1
while kiri < (x - (bar-1)):
string = string + " * "
kiri = kiri + 1
# Looping Kolom Bintang Sisi Kanan
kanan = 1
while kanan < kiri -1:
string = string + " * "
kanan = kanan + 1
string = string + "\n\n"
bar = bar - 1
print (string)
Maka Output nya adalah
6. Membuat kebalikan dari segitiga rata tengah bawah yaitu rata tengah atas
string = ""
bar = 1
x = int(input("Masukkan angka :"))
print ("\n")
# Looping Baris
while bar <= x:
kol = bar
# Looping Kolom Spasi Kosong
while kol > 1:
string = string + " "
kol = kol - 1
# Looping Kolom Bintang Sisi Kiri
kiri = 0
while kiri <= (x - bar):
string = string + " * "
kiri = kiri + 1
# Looping Kolom Bintang Sisi Kanan
kanan = kiri
while kanan > 1:
string = string + " * "
kanan = kanan - 1
string = string + "\n\n"
bar = bar + 1
print (string)
Output yang di hasilkan
7. Segitiga rata tengah (Belah Ketupat)
string = ""
x = int(input("Masukkan angka :"))
bar = x
# Looping Baris
while bar >= 0:
# Looping Kolom Spasi Kosong
kol = bar
while kol > 0:
string = string + " "
kol = kol - 1
# Looping Kolom Bintang Sisi Kiri
kiri = 1
while kiri < (x - (bar-1)):
string = string + " * "
kiri = kiri + 1
# Looping Kolom Bintang Sisi Kanan
kanan = 1
while kanan < kiri -1:
string = string + " * "
kanan = kanan + 1
string = string + "\n\n"
bar = bar - 1
bar = 1
# Looping Baris
while bar <= x:
kol = bar+1
# Looping Kolom Spasi Kosong
while kol > 1:
string = string + " "
kol = kol - 1
# Looping Kolom Bintang Sisi Kiri
kiri = 0
while kiri < (x - bar):
string = string + " * "
kiri = kiri + 1
# Looping Kolom Bintang Sisi Kanan
kanan = kiri
while kanan > 1:
string = string + " * "
kanan = kanan - 1
string = string + "\n\n"
bar = bar + 1
print (string)
Output yang di hasilkan
8. Membuat Segitiga Rata Tengah,atas, bawah
string = ""
bar = 1
x = int(input("Masukkan angka :"))
print ("\n")
# Looping Baris
while bar < x:
# Looping Kolom Spasi Kosong
kol = bar
while kol > 1:
string = string + " "
kol = kol - 1
# Looping Kolom Bintang Sisi Kiri
kiri = 0
while kiri <= (x - bar):
string = string + " * "
kiri = kiri + 1
# Looping Kolom Bintang Sisi Kanan
kanan = kiri
while kanan > 1:
string = string + " * "
kanan = kanan - 1
if (bar+1) <= x:
string = string + "\n\n"
bar = bar + 1
bar = x-1
# Looping Baris
while bar >= 0:
# Looping Kolom Spasi Kosong
kol = bar
while kol > 0:
string = string + " "
kol = kol - 1
# Looping Kolom Bintang Sisi Kiri
kiri = 1
while kiri < (x - (bar-1)):
string = string + " * "
kiri = kiri + 1
# Looping Kolom Bintang Sisi Kanan
kanan = 1
while kanan < kiri -1:
string = string + " * "
kanan = kanan + 1
string = string + "\n\n"
bar = bar - 1
print (string)
maka output yang di hasilkan adalah
Bagai mana nih teman-teman mudah bukan? meskipun ini hanya program segitiga sederhana tapi ini cukup untuk mengasah logika berfikir kita. yang anada harus ketahui disini saya menggunakan vscode. untuk cara menginstall python di Vscode silahkan Lihat Disini
0 Response to "Cara Membuat Segitiga Menggunakan Python"
Post a Comment